Senin, 18 April 2011

DARI CINTA MANUSIA MENUJU CINTA KEPADANYA

KISAH PERJALANAN HIDUP, JANGAN TERLALU DIRISAUKAN WALAU KELIHATANNYA AGAK MENYIMPANG, AGAK MENIKUNG, SEBENTAR LAGI JALAN LURUS AKAN KITA TEMUKAN... SEPERTI JUGA PERJALANAN CINTA DALAM HATI YANG TIDAK BISA KITA HINDARKAN KEPADA SIAPA KITA JATUH CINTA..ASAL KITA TAHU BATAS-BATAS YANG DILARANG OLEH AGAMA,,KALAU LAMPU KUNING BERKEDIP-KEDIP MAKA KITA PERLU SIAGA SATU AGAR TIDAK CELAKA...TERKADANG KETIKA KITA SUDAH BISA MENGURANGI RASA ITU DAN KEMBALI LAGI MENCINTAI SANG KHOLIK,,, MAKA CINTA KITA KEPADANYA SEMAKIN MURNI DAN BERSIH,,,KARENA KITA TELAH BERHASIL MENYINGSINGKAN HALNG MELINTANG UNTUK MENCAPAI CINTA ITU,,,. KITA BELAJAR DARI CINTA YANG LAIN DENGAN CINTA ITU BERKURANG DALAM MELAKUKAN AKTIFITAS YANG NEGATIF DAN MENAMBAH MOTIVASI IBADAH KITA KEPADANYA. AMBILLAH IKTIBAR DARI PERJALANAN HIDUP KITA,,,JANGAN DIBENCI IA ITU BAGIAN DARI PROSES UNTUK MENCAPAI MAHABBAH KITA KEPADA ALLAH SWT.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar